Senin, 05 Juli 2010

Cara Mengganti Tulisan Posting Lebih Baru, Berandar, Posting Lama

Trieck69 untuk mempercantik blog buat pemula kali ini adalah mengganti tulisan HOME -> Postingan Lama -> Postingan Baru atau biasanya disebut dengan Blog pager link.. bingung ya apa itu??? heeheee saya aja bingung...tapi baiklah kalau belum tahu di mana letak itu coba lihat gambar dibawah ini:

nah yang bulat hitam itu lah yang akan kita ganti mau di ganti dengan tulisan apa terserah anda namun lebih baik kalau kita kasih gambar seperti gambar di bawah ini



gimana ayo banding mana yang lebih bagus dan cantik??? anda juga ingin??? yuk kita langsung saja pada caranya:

Nah caranya yang harus anda lakukan adalah:
Login Di blog anda kemudian pada layout pilih edit HTML dan expand widget template.
nah kalau sudah anda lakukan saat nya anda mencari kode seperti dibawah ini:

<span id='blog-pager-newer-link'>
<a class='blog-pager-newer-link' expr:href='data:newerPageUrl' expr:id='data:widget.instanceId + "_blog-pager-newer-link"' expr:title='data:newerPageTitle'>
<data:newerPageTitle/></a>
</span>
</b:if>

<b:if cond='data:olderPageUrl'>
<span id='blog-pager-older-link'>
<a class='blog-pager-older-link' expr:href='data:olderPageUrl' expr:id='data:widget.instanceId + "_blog-pager-older-link"' expr:title='data:olderPageTitle'>
<data:olderPageTitle/></a>
</span>
</b:if>

<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<a class='home-link' expr:href='data:blog.homepageUrl'>
<data:homeMsg/></a>
<b:else/>

nah kalau kode-kode diatas sudah ketemua saatnya anda memasukkan tulisan atau gambar..dan kalau belum ketemu juga cari sampai dapat...untuk mencari dengan cepat klik edit pada browser anda yang ada di atas 
tool bar -> kemudian klik find atau kalau ingin cara cepat tekan CTRL + F dan biar lebih jelas lihat gambar berikut:


kemudian masukkan kata yang ingin kita cari karena diatas yang ingin kita cari adalah kata yang dikasih warna maka tinggal masukkan saja dibagian bawah browser kamu seperti gambar dibawah ini


oke kita lanjut ke tipsnya nah kalau kode-kode diatas sudah ketemu saatnya anda menggantinya dengan gambar yang sesuai kesukaan anda, oke selamat mencoba............oh iya kalau masih sulit bisa tanyakan langsung

3 komentar:

  1. info bagus friend. btw, bannermu sudah dipasang, tolong pasang bannerku juga. txb4

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  3. wah keren gan ...gan nitip blog ane hehe..monggo mampir saudara..Majalah Internet

    BalasHapus